PERAN TEKNOLOGI INPUT/OUTPUT DALAM PENGEMBANGAN PERANGKAT KERAS DAN PERANGKAT LUNAK KOMPUTER
DOI:
https://doi.org/10.59581/jkts-widyakarya.v1i4.1492Keywords:
Input/Output; Perangkat Keras; Perangkat Lunak.Abstract
Abstrak. Teknologi input/output (I/O) memegang peranan penting dalam perkembangan perangkat keras dan perangkat lunak komputer modern. Pesatnya perkembangan teknologi I/O telah memungkinkan komputer menjadi lebih interaktif, lebih cepat, dan lebih efisien dalam memproses informasi. Pada proses I/O terdapat perangkat keras dan perangkat lunak yang berfungsi sebagai media menghasilkan data. Perangkat keras dan perangkat lunak saling terkait dan saling mendukung dalam operasi komputer. Penelitian ini bertujuan menganalisis peran teknologi I/O pada perangkat keras dan perangkat lunak berdasarkan perkembangannya. Teknologi I/O merujuk pada cara komputer berinteraksi dengan dunia luar melalui masukan dan keluaran. Data diperoleh beradasarkan studi pustaka dengan menggunakan referensi dari berbagai sumber. Metode penelitian ini bertujuan untuk memahami kerangka pengetahuan yang sudah ada tentang judu, mengidentifikasi dan mendukung atau merinci argument. Berdasarkan literatur yang sudah ada, hasil penelitian menunjukkan peran teknologi I/O pada perangkat keras dan perangkat lunak sangat berpengaruh pada perkembangannya dapat dilihat dari kinerja perangkat keras yang lebih baik, inovasi dalam perangkat keras yang terus berkembang dan perkembangan perangkat lunak yang lebih maju.
Abstract. Input/output (I/O) technology plays an important role in the development of modern computer hardware and software. The rapid development of I/O technology has allowed computers to become more interactive, faster, and more efficient in processing information. In the I/O process, there are hardware and software that function as a medium to produce data. Hardware and software are interrelated and support each other in computer operations. This study aims to analyze the role of I/O technology in hardware and software based on its development. I/O technology refers to the way a computer interacts with the outside world through inputs and outputs. Data is obtained based on literature studies using references from various sources. This research method aims to understand the existing framework of knowledge about judu, identify and support or detail arguments. Based on existing literature, the results show the role of I/O technology in hardware and software is very influential on its development can be seen from better hardware performance, innovation in hardware that continues to develop and more advanced software developments.
References
Adlini, M. N., dkk. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394
Agustina, I., & Haryanto, D. (2018). Sistem Pakar Diagnosis Kerusakan Pada Printer Ink Jet Dengan Menggunakan Metode Forward Chaining. Jurnal Manajemen Dan Teknik Informatika (JUMANTAKA), 1(1), 171–180.
Ansori, Z. (2019). Pelatihan Pengenalan Perangkat Keras Dan Perangkat Lunak Komputer Untuk Siswa-Siswi Sdn 1 Desa Batu Tegi Kecamatan Air Naningan. Z.A. Pagar Alam, 1(1), 35142.
Arrosida, H., Setyawan, S. B., & Wicaksono, A. (2022). Slipper Mouse Sebagai Alat Bantu Penyandang Disabilitas. April, 1–11.
Elektro, P. T., Teknik, F., & Udayana, U. (2018). Menggunakan Joystick Berbasis Arduino Taekwondo. 5(2), 278–284.
Heri. (2019). Perangkat Input dan Output. 1–23. https://salamadian.com/perangkat-input-dan-output-komputer/
Lubis, F. (2021). Mini Tinjauan Pemberdayaan Internet Sebagai Media Baru Dari Segi Plolitik, Ekonomi, dan Pendidikan. OSF Preprints. June. https://osf.io/preprints/njfmk/%0Ahttps://osf.io/njfmk/download
Muhammad Ayub Teguh Prakoso, dkk. (2022). Perancangan Keyboard Mekanik Sinar Ultraviolet-c untuk Mencegah penyebaran Bakteri dan Virus Di Warung Internet. SERENADE : Seminar on Research and Innovation of Art and Design, 1, 210–217. https://doi.org/10.21460/serenade.v1i1.34
Nugroho, F., & Ali, H. (2022). Determinasi Simrs: Hardware, Software Dan Brainware (Literature Review Executive Support Sistem (Ess) for Business). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 254–265. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i1.871
Nurfadilah, D. (2018). Etika Penggunaan Komputer Di Tempat Kerja (Studi Kasus Di Indonesia). Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, 4(3). https://doi.org/10.35137/jmbk.v4i3.66
Purwono. (2018). Studi Kepustakaan. In Universitas gajah mada (pp. 66–72).
Salsabilla, N. (2022). Peranan Perangkat Keras ( Hardware ) Dalam Sistem Informasi Manajemen. Informasi Manajemen, 0702212214.
Sarmidi, S. I. R. (2018). Jurnal manajemen dan teknik informatika. Rancang Bangun Sistem Informasi Pengolahan Bank Sampah Puspasari Kecamatan Purbaratu Kota Tasikmalaya, 02(01), 181–190.
Setiawan, I. (2018). Kerja Terhadap Kinerja Karyawan ( Studi Empirik Karyawan PT . Karakatau Posco Di Cilegon Banten ) Pendahuluan Rumusan Masalah Tujuan Penelitian.
Shiddiq, J. N. (2019). Pengertian Hardware Dan Macam Macam Hardware Beserta Fungsi Dari Hardware.
Siti Nuraini. (2018). Perangkat keras atau hardware adalah semua bagian fisik komputer , dan dibedakan dengan data yang berada didalamnya atau yang beroperasi di dalamnya dan dibedakan dengan perangkat lunak atau software yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam. Siti Nuraini, 1–15.
Sormin, M. A., Sahara, N., & Agustina, L. (2018). Pelatihan Pemanfaatan Perangkat Lunak (Microsoft Office Word, Excel, Power Point) Dalam Kinerja Pengolahan Data Di Pemerintahan Desa Bagikepala Desa Se-Kecamatan Batang Angkola. Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 78. https://doi.org/10.31604/jpm.v1i2.78-82
Wali, M., & Ahmad, L. (2018). Perancangan Aplikasi Source code library Sebagai Solusi Pembelajaran Pengembangan Perangkat Lunak. Jurnal JTIK (Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi), 1(1), 39. https://doi.org/10.35870/jtik.v1i1.32
Wiro Sasmito, G. (2018). Penerapan Metode Waterfall Pada Desain Sistem Informasi Geografis Industri Kabupaten Tegal. Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT, 2(1), 6–12. https://doi.org/10.30591/jpit.v2i1.435
Zuraidah, D. N., dkk. (2021). Menelisik Platform Digital Dalam Teknologi Bahasa Pemrograman. Teknois : Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Dan Sains, 11(2), 1–6. https://doi.org/10.36350/jbs.v11i2.107
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Nur Alifah, Gelen Veranda Deanda, Juniwan Juniwan, Didik Aribowo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.